Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Subway Buka Gerai Pertama di Surabaya

Reporter

image-gnews
Subway membuka restoran kesebelasnya di Indonesia dan meluncurkan menu It's Time to Meat Up.
Subway membuka restoran kesebelasnya di Indonesia dan meluncurkan menu It's Time to Meat Up.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jenama restoran roti lapis global Subway membuka gerai petamanya di Pakuwon Mall, Surabaya.

Tonggak sejarah ini menandai dimulainya babak baru yang menarik untuk Subway di Surabaya, di mana para pelanggan akan menemukan restoran “Fresh Forward” yang mutakhir dan modern serta pengalaman pemesanan yang lebih baik dan konsisten.

"Surabaya menjadi pencapaian penting dalam perjalanan ekspansi Subway Indonesia. Kota ini merupakan salah satu pusat bisnis paling signifikan di negara ini, dengan lebih dari 3 juta penduduk," kata Direktur Utama PT MAP Boga Adiperkasa, Tbk, Anthony Cottan, dalam keterangannya, Minggu, 20 Maret 2022.

"Kami melihat besarnya minat dan permintaan untuk Subway di seluruh negeri, dan kami akan secara strategis memperluas kehadiran kami di Surabaya dan kota-kota lain di Indonesia," katanya.

Saat ini Subway telah berada di 14 lokasi di Jakarta dan sekitarnya; gerai pertama Subway Indonesia di Cilandak Town Square, pada tanggal 15 Oktober 2021.

Dengan area sebesar 90 meter persegi, Subway di Pakuwon Mall yang berada di lantai dasar diharapkan dapat menjadi tempat yang akan memenuhi keinginan masyarakat Surabaya akan pengalaman menikmati sandwich terbaik.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

17 jam lalu

Ilustrasi rusunawa. jabarprov.go.id
Sengkarut Penggusuran Warga Stren Kali di Rusunawa Gunungsari

Baru-baru ini Warga Stren Kali yang mendiami Rusunawa Gunungsari, Surabaya, mengalami penggusuran


Nimas Sabella 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi, Komnas Perempuan: Termasuk KGBO

20 jam lalu

Ilustrasi kekerasan seksual. Freepik.com
Nimas Sabella 10 Tahun Diteror Teman SMP yang Terobsesi, Komnas Perempuan: Termasuk KGBO

Nimas Sabella, wanita asal Surabaya, selama 10 tahun diteror pria yang terobsesi dengannya. Kisahnya viral di media sosial


Kisah Nimas 10 Tahun Diganggu dan Dikirimi Foto Cabul Pria yang Terobsesi Dengannya

1 hari lalu

Ilustrasi merekam orang mandi lewat ponsel. Sumber: asiaone.com/The Strait Times.
Kisah Nimas 10 Tahun Diganggu dan Dikirimi Foto Cabul Pria yang Terobsesi Dengannya

Kisah Nimas Sabella sepuluh tahun diganggu pria viral di media sosial. Polda Jawa Timur pun bergerak


Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

2 hari lalu

Kantor Imigrasi Surabaya melakukan konferensi Pers bersama Polda NTT terkait penangkapan WNA Bangladesh yang diduga terlibat penyelundupan manusia. Foto: Dok Kanim Imigrasi Surabaya
Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

Seorang Warga Negara Bangladesh berinisial HR yang jadi DPO kasus penyelundupan manusia ditangkap Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surabaya.


BRI Regional Surabaya Buka Lowongan Kerja, Fresh Graduate Bisa Lamar

2 hari lalu

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) menggelar Sayembara Desain Logo HUT BRI ke-126.
BRI Regional Surabaya Buka Lowongan Kerja, Fresh Graduate Bisa Lamar

Bank BRI membuka rekrutmen Brilian Banking Officer Program (BPOP) Batch 2 tahun 2024 periode 15-22 Mei 2024.


Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

3 hari lalu

Ilustrasi restoran. REUTERS
Turis Inggris Ditahan di Thailand setelah Dituduh Buat Review yang Bikin Rating Restoran Anjlok

Menurut polisi Thailand, motifnya bermula dari konflik pribadi turis Inggris itu dengan pemilik restoran


Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

8 hari lalu

Ilustrasi perempuan sedang berada di kamar hotel. Unsplash.com/Eunice Stahl
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, PHRI Sebut Okupansi Hotel Naik 10 Persen

Tingkat keterisian atau okupansi hotel di sejumlah daerah Tanah Air mengalami peningkatan selama masa libur panjang periode 9 sampai 12 Mei 2024.


Subway, Yakiniku, hingga Kopi Kenangan Tawarkan Promo selama Libur Panjang

10 hari lalu

Suasana hari kedua gerai restoran Subway pertama di Indonesia beroperasi pada Sabtu siang, 16 Oktober 2021. Subway yang berlokasi di Cilandak Town Square lantai 1, Jakarta Selatan, tersebut membatasi kuota antrean dan jumlah pembelian sandwich di tengah pembukaan. Satu orang hanya diperbolehkan maksimal empat sandwich. (Tempo/Syaharani Putri)
Subway, Yakiniku, hingga Kopi Kenangan Tawarkan Promo selama Libur Panjang

Memasuki masa libur panjang atau long weekend Kenaikan Isa Almasih, sejumlah restoran makanan dan minuman menawarkan berbagai promo menarik untuk pembeli. Promo yang ditawarkan beraneka ragam, mulai dari harga spesial, gratis item, sampai potongan harga.


Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

11 hari lalu

Suasana di Bukanagara Coffe and Roastery di Graha CIMB Niaga, Jakarta wpada Rabu pagi, 8 Mei 2024. Tempo/Novali Panji
Viral Kafe Bukanagara Coffe and Roastery Diisukan Tunggak Gaji Karyawan, Kafe Tetap Buka Seperti Biasa

Salah satu kafe artistik, Bukanagara Coffe and Roastery, belakangan jadi sorotan publik karena manajemennya diduga menunggak pembayaran gaji karyawan.


Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

11 hari lalu

Ilustrasi pelayanan restoran. Shutterstock
Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

Layanan kepada pelanggan di restoran dipandang sebagai bagian dari makanan yang telah dibayar, jadi tak mengharapkan tip.